Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

Sex Education For Children

Hasan Ainul Yaqin Perkembangan tekhnologi menyeret masyarakat mengkonsumsi kebutuhan dan keinginan apa saja yang tersaji di sosial media. Sosial media menawarkan beragam konten yang memancing masyarakat untuk mengakses, sehingga kemudahan akses terhadapnya melahirkan pergeseran budaya dan perubahan gaya hidup dalam beragam aspek. Salah satu aspek yang seharusnya menjadi kekhawatiran bersama adalah berkenaan dengan hubungan seksual ataupun pelecehan seksual di kalangan remaja, bahkan dalam kasus tertentu keadaan tersebut pun menyasar anak di bawah umur baik sebagai pelaku maupun berposisi menjadi korban. Berangkat dari latar belakang itulah, pendidikan seksual sangat dibutuhkan untuk diajarkan, disosialisasikan, diperhatikan secara serius kepada anak baik di lingkungan pendidikan di sekolah, lebih-lebih di lingkup pendidikan keluarga itu sendiri. Selama ini persepsi masyarakat kita masih menganggap tabu membicarakan seksualitas di level anak-anak. Mengapa demikian? Karena hal yang menga